IBM Ciptakan Peta Bumi Terkecil di Dunia

Posted by Unknown 26 Januari 2012 0 comments


Para ilmuwan IBM di Zurich berhasil menciptakan peta dunia 3D terkecil,  dan kini telah diakui oleh organisasi Guinness World Record.
Peta yang sangat kecil ini berukuran 22×11 mikrometer. Atau, jika meletakkannya dalam sebuah perspektif, 1.000 peta bumi ini akan berukuran tidak lebih dari satu butiran garam.
Diketahui, peta itu ‘ditulis’ pada polimer dan terdiri dari 500.000 piksel, masing-masing berukuran 20 nm2 dan dibuat dalam waktu hanya dua menit dan 23 detik.
Peta Bumi Terkecil di Dunia
Peta terkecil di dunia ini terdiri dari 500.000 piksel, masing-masing berukuran 20 nm2 dan dibuat hanya dalam 2:23 menit
Peta terkecil dunia
Sebuah ujung berskala nano, 100.000 kali lebih kecil ujung pensil, sementara mengukir Eropa pada peta 3D
IBM
Alat nanopatterning IBM baru yang membuat peta tersebut

 
http://www.berita.manadotoday.com/ibm-ciptakan-peta-bumi-terkecil-di-dunia/13961.html
Comments
0 Comments

0 comments:

Posting Komentar

Jangan Lupa Bermurah Hati Memberikan Sepatah Dua Kata di Komentar Ya !!!

Blog Archive

Label

Adsense (4) ANeH Euy (4497) AntiVirus (33) BerBloG RiA (213) BerDownload Ria (233) Berita (4584) Bola (213) Cerita (2007) Cybercrime (27) Entertainment (1630) Fashion (303) Fenomenal (1254) Film (470) Forum (11) Gadget (363) Gambar (3461) Games (167) Hot Celebs (355) Internet (504) Justin Bieber (61) Kesehatan (941) Kriminal (427) Lucu (1042) Misterius (1055) Musik (487) Ngegosip Nih (1232) Olahragara Yuk (911) Otomotif Nih (409) Sains (853) Sejarah (921) Seksologi (145) Serba-Serbi (4392) Teknologi (1165) Tentang Admin (7) Tips (1481) TV Online (2) Unik (632) Video (1457) Wisata (348) Zodiak (31)