Posted by Unknown
27 Februari 2012
Fotografer Keith Loutit dan Jarbas Agnelli memotret hidupnya kota
samba, Rio de Janeiro, dalam teknik fotografi yang disebut tilt shift.
Mereka lalu menggambungkan foto-foto hasilnya untuk menghasilkan animasi
stop-motion yang mengagumkan ini.
Hasilnya surpreendente! Teknik tilt shift --yang biasa digunakan para
fotografer untuk memanipulasi foto agar terlihat seperti miniatur--
berhasil merubah kota tersebut menjadi sebuah kota miniatur hidup
raksasa.
Mainkan versi vimeo untuk melihat versi HQ atau pilih veri LiveLeak untuk kamu yang ingin menghemat bandwith.
sumber: Vimeo, LiveLeak